GELAR RAPAT AKBAR ALUMNI, PP. NURUT TAQWA Tahun 1976-2016

SEMPOL, (19/02/2017) -Pada pukul 08.00-Wib pagi, Gelar Rapat Alumni dan para masyaikh Pondok Pesantren Nurut Taqwa, Cremee, Bondowoso. Sebelum, acara dimulai lantunan dzikir bersama pembacaan ”Rotibul Haddad” yang di pimpin langsung oleh Pengasuh PP. Nurut Taqwa KH. A. Ma’shum Zainullah. Seiring berjalannya waktu maka bapak H. Husni Mubarok selaku ketua alumni memimpin dan menyusun acara […]